Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Babel Beserta Jajaran Laksanakan Safari Ramadhan di Bapas Pangkalpinang

    Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Babel Beserta Jajaran Laksanakan Safari Ramadhan di Bapas Pangkalpinang

    PANGKALPINANG - Dalam Meningkatkan silaturahmi dan meningkatkan kualitas iman dan Taqwa dalam menyambut bulan suci ramadhan 1445 H serta dalam rangkaian Acara Peringatan Hari Bhakti Pemasyrakatan Ke-60, Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Pangkalpinang menggelar acara Safari Ramadhan yang diikuti oleh Jajaran Kemenkumham Kep. Bangka Belitung (Babel), Jum’at (15/03/2024)

    Mengawali Kegiatan Kepala Bapas Kelas II Pangkalpinang, Andriyas Dwi Pukoyanto menyampaikan bahwa Kegiatan Safari Ramadhan 1445 merupakan Kegiatan terjadwal yang diprakarsai oleh Kantor Wilayah (Kanwil) Kemenkumham Kep.Babel dan juga bersamaan dengan momen peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60. 

    “Selain bertujuan untuk memupuk tali silaturahmi, serta menumbuhkan hubungan harmonisasi dan hubungan emosional diantara insan pemasyarakatan Safari Ramadhan ini diharapkan menjadi momentum dalam meningkatkan kualitas iman serta memperkuat ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa dalam menyambut Bulan Suci Ramadhan, ” Jelas Andriyas 

    Dihadiri oleh Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kemenkumham Kep.Babel, Harun Sulianto menyampaikan apresiasi atas penyelenggaran safari ramadhan yang diawali di Bapas Kelas II Pangkalpinang,

    “Manfaatkan momentum bulan ramadhan dengan melakukan kegiatan-kegiatan positif, tentu pahalanya pun akan berlipat ganda. Terimakasih kepada Jajaran Bapas Pangkalpinang telah berkesempatan menjadi tuan rumah pelaksanaan Safari ramadhan Semoga kita selalu diberi kesehatan hingga kita dapat melaksanakan tugas dengan sebaik-baik nya” Ujar Kakanwil

    Menunggu waktu berbuka puasa tiba, Ustadz Firdaus memberikan tausiyah singkat yang bertujuan menambah semangat iman dalam menjalankan ibadah puasa ramadhan. 

    “Dalam menyambut Bulan ramadhan yang penuh berkah ini dapat melipat gandakan pahala atas seuluruh ibadah yang kita lakukan. Di bulan ini Allah akan mengampuni dosa-dosa kita, membuka pintu maaf sebesar-besarnya” Terang Ustadz Firdaus

    Kegiatan dilanjutkan denan buka puasa bersama, dilanjutkan Sholat Maghrib berjamaah. Kegiatan ini juga turut dihadiri Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Babel, Kunrat Kasmiri; Kepala Bidang Pembinaan, Bimbingan dan TI, Andhi Yudho Sutijono, Kepala Bidang Yantah, Dan Pengamanan, Ridha Ansari. Para Kepala Unit Pelaksana Teknis, Ibu-Ibu Dharmawanita Persatuan, serta Pejabat Administrator, Pengawas, JFT dan JFU Kanwil Kemenkumham Babel. (Fadil*red)

    kemenkumham kemenkumham babel bapas pangkalpinang safari ramadhan pemasyarakatan
    F. Firsta

    F. Firsta

    Artikel Sebelumnya

    Ajak Masyarakat Pro Aktif dalam Pengawasan...

    Artikel Berikutnya

    Kisah Klien Bapas Pangkalpinang, Pasca Bebas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Kisah Klien Bapas Pangkalpinang, Pasca Bebas Bersyarat Kini Sukses Meraup Cuan dengan Usaha Dagang Telur Ayam
    Tergabung Sebagai Anggota Sidang TPP Lapas, PK Bapas Ikut Setujui 1 Usulan Pembebasan Bersyarat Dan 13 Usulan Cuti Bersyarat Narapidana Lapas Kelas IIB Tanjungpandan
    Sambut Isra Mikraj, Bapas Pangkalpinang Gelar Pengajian dan Ceramah Agama
    DAMPINGI KLIEN JALANI PUTUSAN PELATIHAN KERJA, PEMBIMBING KEMASYARAKATAN BAPAS PANGKALPINANG SAMBANGI BLKI
    Anak Pelaku Tawuran Perang Sarung Diamankan Polisi, 7 Orang PK Bapas Pangkalpinang Diterjunkan Lakukan Proses Pendampingan Hukum
    Sambut Isra Mikraj, Bapas Pangkalpinang Gelar Pengajian dan Ceramah Agama
    Tergabung Sebagai Anggota Sidang TPP Lapas, PK Bapas Ikut Setujui 1 Usulan Pembebasan Bersyarat Dan 13 Usulan Cuti Bersyarat Narapidana Lapas Kelas IIB Tanjungpandan
    Anak Pelaku Tawuran Perang Sarung Diamankan Polisi, 7 Orang PK Bapas Pangkalpinang Diterjunkan Lakukan Proses Pendampingan Hukum
    DAMPINGI KLIEN JALANI PUTUSAN PELATIHAN KERJA, PEMBIMBING KEMASYARAKATAN BAPAS PANGKALPINANG SAMBANGI BLKI
    Selenggarakan Bimbingan Awal Klien, PK Bapas Pangkalpinang Beri Motivasi
    Anak Pelaku Tawuran Perang Sarung Diamankan Polisi, 7 Orang PK Bapas Pangkalpinang Diterjunkan Lakukan Proses Pendampingan Hukum
    Bapas Pangkalpinang Ikuti Penyuluhan Gerakan Anti Korupsi
    Gelar Upacara bendera, Bapas Pangkalpinang Peringati HUT Korpri Ke-52
    Bentuk Apresiasi Dedikasi Kinerja, Kepala Bapas Pangkalpinang Berikan Penghargaan Pegawai Teladan
    Komitmen Bimbing Klien Pemasyarakatan, Bapas Pangkalpinang Hadirkan POKMAS LIPAS Dalam Program Pembimbingan Awal

    Ikuti Kami